Sunday, December 28, 2008

Contoh Kelas Sederhana dengan C++

Berikut adalah contoh sebuah kelas sederhana yang dibuat dengan bahasa pemrograman c++. Nama kelas ini adalah Mahasiswa, yang didalamnya terdapat beberapa konstruktor yang berfungsi untuk mengeset nama, nim, dan umur dari objek Mahasiswa. Juga terdapat fungsi setter dan getter untuk mengeset dan mengembalikan nilai dari nama, nim, dan umur dari objek Mahasiswa yang dibuat. Monggo dinikmati….

#include
#include

class Mahasiswa {
public:
Mahasiswa();
Mahasiswa( char * );
Mahasiswa( char *, char * );
Mahasiswa( char *, char *, int );
void set_nama( char * );
void set_nim( char * );
void set_umur( int );
void set_all( char *, char *, int );
char * get_nama();
char * get_nim();
int get_umur();
void get_all();
private:
char * nama_Mahasiswa;
char * nim_Mahasiswa;
int umur_Mahasiswa;
};



Mahasiswa::Mahasiswa() {
cout << "Satu objek Mahasiswa telah dibuat\n";
}

Mahasiswa::Mahasiswa( char * nama ) {
cout << "Satu objek Mahasiswa telah dibuat\n"; nama_Mahasiswa = nama;
}

Mahasiswa::Mahasiswa( char * nama, char * nim ) {
cout << "Satu objek Mahasiswa telah dibuat\n";
nama_Mahasiswa = nama;
nim_Mahasiswa = nim;
}

Mahasiswa::Mahasiswa( char * nama, char * nim, int umur ) {
cout << "Satu objek Mahasiswa telah dibuat\n";
nama_Mahasiswa = nama;
nim_Mahasiswa = nim;
umur_Mahasiswa = umur;
}

void Mahasiswa::set_nama( char * nama ) {
nama_Mahasiswa = nama;
}

void Mahasiswa::set_nim( char * nim ) {
nim_Mahasiswa = nim;
}

void Mahasiswa::set_umur( int umur ) {
umur_Mahasiswa = umur;
}

void Mahasiswa::set_all( char * nama, char * nim, int umur ) {
set_nama( nama );
set_nim( nim );
set_umur( umur );
}

char * Mahasiswa::get_nama() {
return nama_Mahasiswa;
}

char * Mahasiswa::get_nim() {
return nim_Mahasiswa;
}

int Mahasiswa::get_umur() {
return umur_Mahasiswa;
}

}

Download Source Code

2 comments: